Selasa, 25 Januari 2011

Batu Pembagian


Batu Pembagian
Oleh :
v  Elviza
v  Rhapna Maulida
v  Rizky Artika
v  Yossi Lovita H.
Tujuan : Untuk memudahkan anak didik dalam mengingat konsep dasar dalam pembagian.
Bahan-bahan:
       Batu kerikil
       Lidi
Cara Membagi :
Ø  Sediakan batu sebanyak bilangan yang akan dibagi. Misalnya 25 : 5 = … Maka batu yang harus disediakan adalah sebanyak 25.
Ø  Ambil 5 batu dan ganti dengan satu batang lidi
Ø  Teruskan hingga batu habis. Jika batu sudah habis maka hitunglah banyak lidi, banyak lidi tersebut merupakan hasil dari pembagian.
Ø  Jika batu tidak habis maka hasil pembagian adalah jumlah lidi + sisa batu / pembagi
Ø  Misalnya 25 : 7 maka akan diperoleh 3 lidi dan 4 sisa batu. Maka hasil pembagian adalah 3  + 4/7

Tidak ada komentar:

Posting Komentar